Mungkin sebagian dari Anda sudah tahu cara membaca dan mengikutkan berkas di PHP menggunakan fungsi require, require_once atau include. Hal ini berguna jika kode di dalam berkas terlalu panjang atau ingin memisahkan sebagian kode ke dalam kategori atau grup tertentu semisal grup fungsi atau grup tema.
//index.js
const app = express();
const http = require(‘http’);
const fs = require(‘fs’);
const path = require(‘path’);
//panggil berkas
eval(fs.readFileSync(path.join(__dirname, ‘myfunction.js’)+”,’utf8′));
http.createServer((req, res) => {
app.get(‘/’, function (req, res) {
res.status(200).send(‘OK’);
});
}).listen(81,’0.0.0.0′);
Pada berkas yang akan diikutsertakan dengan nama myfunction.js
app.get(‘/cobadeh’, function (req, res) {
res.status(200).send(‘Wow keren!’);
});
Jalankan dengan perintah ‘node index.js’ (tanpa tanda kutip), buka browser dengan alamat http://localhost:81 dan http://localhost:81/cobadeh
Selamat mencoba.